Rabu, 21 September 2011

Trik/Cara Menghilangkan Navbar Blogger

Menghilangkan navbar? itulah yang dilakukan oleh sebagian blogger supaya blognya terlihat lebih menarik.
Menghilangkan navbar menurut sebagian orang akan mempercantik tampilan blog, tapi menurut saya semua itu tergantung dari isi dari blog tersebut.
Kalau isinya blog tersebut menarik-menarik, saya yakin pengunjung tetap akan sering-sering mampir keblog sobat.
Tapi apa salahnya menghilangkan navbar? mungkin keterangan lebih jelasnya sobat baca dulu TOS blogger. coz katanya pihak blogger sudah memperbolehkan untuk menghilangkan navbar blogger. Tapi ada juga yang bilang akun bloggernya akan di hapus. Entah itu benar apa tidak.
Tapi kalau sobat masih tetap ingin menghilangkan navbar blogger di blog sobat saya akan kasih tahu caranya.

Langkahnya sebagai berikut:

1. Sign In terlebih dulu ke blogger
2. Klik menu Layout
3. Klik menu Edit HTML
4. Copas kode berikut ini:

Untuk template klasik, sobat copas kode dibawah ini di atas </style>

/* hilangkan navbar
----------------------------- */

#navbar-iframe {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}

Untuk template baru/modern, sobat copas kode di bawah ini di atas kode ]]></b:skin>

/* hilangkan navbar
----------------------------- */

#navbar-iframe {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}

5. Setelah itu jangan lupa di Save/simpan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar